Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Strategi Promosi Lewat Twitter dengan RajaKomen



Penggunaan twitter sebagai sarana promosi sebuah brand atau produk sudah lama dilakukan. Bahkan di Indonesia sendiri pada tahun 2010 an sudah ada beberapa yang menerapkan strategi promosi online menggunakan twitter dan berhasil viral. Salah satu nama yang mungkin cukup terkenal karena penggunaan strategi viral marketing twitternya kala itu adalah keripik maicih.


Dan strategi promosi viral menggunakan twitter sampai saat ini sebenarnya juga masih efektif untuk mendatangkan trafik serta menjaring pelanggan. Hanya saja untuk menjadikan twitter viral dan terkenal di waktu waktu ini tentu berbeda dengan sepuluh atau sebelas tahun yang lalu. Algoritma twitter berubah, pengguna twitter terus bertambah yang artinya yang ingin viral di twitter juga semakin banyak.


Salah satu upaya yang biasa orang lakukan untuk menjadi viral di media sosial khususnya twitter adalah dengan masuk ke trending topic twitter. Dengan masuk ke trending topic maka hashtag atau keyword yang kita promosikan akan semakin banyak menjangkau dan dibahas orang orang. Dan jika waktu trending di twitter yang kita dapatkan durasinya cukup lama maka peluang untuk  menjadi viral dan terkenal bisa lebih terbuka lebar.


Nah sekarang masalahnya untuk masuk ke trending twitter sendiri bukan pekerjaan yang bisa dengan mudah kita lakukan. Apalagi jika kita hanya bekerja sendirian dan tidak memiliki keahlian yang memadai dalam memviralkan sebuah tweet, hashtag atau keyword tertentu. Jika begitu meski content tweet yang kita buat bagus dan menarik belum tentu masuk ke trending topic.


Untuk itu ada baiknya kita menggunakan bantuan mereka yang sudah profesional di bidangnya. Dan untuk masalah twitter trending maka salah satu layanan profesional yang bisa kita gunakan jasanya adalah RajaKomen. 


Dengan ribuan influencer twitter yang bekerjasama dengan rajakomen memungkinkan apa yang kita tweet mendapatkan reaksi baik berupa like, comment ataupun retweet dalam jumlah banyak di jangka waktu tertentu. Interaksi yang terbangun serta engagement yang kita peroleh juga akan tinggi. Dan hal ini akan semakin meningkatkan peluang tweet atau hashtag kita masuk trending twitter.


Dengan keberhasilan kita masuk trending topic twitter maka brand ataupun produk yang kita miliki akan lebih banyak dikenal sehingga potensi nilai penjualan juga bisa meningkat. 



Posting Komentar untuk "Strategi Promosi Lewat Twitter dengan RajaKomen"